Menindaklanjuti surat nomor : 422.1 / 11396 / III. Diknas.OT/ 2012 maka 40 siswa serta guru sma negeri 1 semendawai barat ikut melihat pameran ALUTSISTA Di Lapangan PUSLATPUR KODIKLAT TNI AD MARTAPURA. Juga hadir kepala sekolah sma negeri 1 semendawai barat Drs . Damri, MM di pameran tersebut. Pameran ini sangat berguna sekali bahwa teknologi dan alat - alat TNI sekarang sangat canggih, serta juga dapat mendorong minat siswa di sma negeri 1 semendawai barat nantinya untuk menjadi anggota TNI AD.
40 Siswa Ikut Lihat Pameran ALUTSISTA Di Lapangan PUSLATPUR KODIKLAT TNI AD MARTAPURA
Martapura ( Kamis 6 september 2012 ).



